Jumat, 15 Mei 2020

Review: Ugly Love | Colleen Hoover

Mei 15, 2020 0 Comments
"Tuhan memberikan kita pengalaman buruk supaya kita tidak menganggap sepele hal-hal indah dalam hidup kita".ya ampuuuun, aku terharu akhirnya baca buku lagiiii setelah isi konten di Instagram-ku ini udah kek berubah haluan jadi foodstagrammer dan planneraddcit, eerr.. walau ada benarnya 😂.aku berhasil menyoret 1 buku...

Review: The Player | aliaZalea (Seri Pentagon #4)

Mei 15, 2020 0 Comments
"Hanya karena kamu terbiasa dipanggil yang nggak-nggak, bukan berarti kamu harus oke aja dengan itu.".ulalaaaa akhirnya si Pierre, si half French~~kaget sih karena cuma 300-an halaman, biasanya seri Pentagon cukup tebal. ini keknya dipotong penerbit, niiiih. beri aku versi fuuuuul!! haha.sebenarnya aku agak gak begitu...

Review: Second Heart | Luna Torashyngu

Mei 15, 2020 0 Comments
View this post on Instagram "...nggak tahu kenapa, keyakinan gue sangat kuat. Itu yang membuat gue tetap tegar menghadapi mereka." . woaaaa, akhirnya aku mulai melanjutkan baca seri First Girl setelah eeerrr... 5 tahun berlalu? lama banget dan srkarang udah terbit 5 buku oiii! . jujur, waktu baca aku...

Review: It Ends With Us | Colleen Hoover

Mei 15, 2020 0 Comments
View this post on Instagram "aku merasa semua orang berpura-pura tentang siapa mereka sebenarnya, padahal kita semua sama sintingnya." . INI NOVEL GILA! dan aku gila juga karena mulai baca jam 10 malam dan akhirnya gak bisa berhenti sampai jam eeerr.. sekarang 4.45 pagi! ya aku tidur pagi gegara ini...

Review: November 9 | Colleen Hoover

Mei 15, 2020 0 Comments
View this post on Instagram "menurutku merendahkan diri sendiri sendiri sama sekali tidak lucu" . INI BUKU TERBAIK YANG KUBACA DI 2020--sejauh 17 Maret sih. serius, udah lama rasanya baca novel yang bikin aku ingin mencabik-cabik diri sendiri saking frustasinya saat baca. . aku bayangin A,B,C akan terjadi...

Review: Onward (Disney x Pixar 2020)

Mei 15, 2020 0 Comments
"you have to take risks in life to have an adventure.".dear birthday boy, @n_o_a_3_prince disney.you should watch this movie!!it's really great!! View this post on Instagram A post shared by Fa. (@fassnote) wow aku agak kaget ketika ternyata ini pertama kalinya aku masuk bioskop di 2020. gak kecewa tentu...

Review: Tidak Ada New York Hari Ini | M. Aan Mansyur

Mei 15, 2020 0 Comments
View this post on Instagram A post shared by Fa. (@fassnote) "Rindu, kau tahu, tidak mengenal waktu rehat.".akhirnya aku baca kumpulan puisi ini!! sudah niatnya sejak AADC 2 tayang, tapi lama sekali terlaksananya. kala baca, aku benar-benar membayangkan sosok Rangga mengungkapkan kasih kepada Cinta....

Review: Passionate Lover | SHIIBA Nana

Mei 15, 2020 0 Comments
View this post on Instagram "masih banyak yang ingin kulakukan, aku ingin hidup lebih lama lagi" . ini lama-lama aku koleksi akasha-nya shiiba nana nih. sudah baca dua dan suka semua--ya, walau yang ini curi baca di gramed. sumpah, bukan aku yang buka segel. sumpah! . oneshot shiiba nana lumayan banyak...

Review: Summer Breeze | Kyoungchal Han

Mei 15, 2020 0 Comments
"kadang-kadang, ada perasaan yang hanya bisa disampaikan kalau kita berbicara.".woooo, kaget rasanya ketika tadi buka daftar #webtoon lengkap dan #SummerBreeze jadi salah satunya. aku ingat sempat baca 3/4 episode awal. menarik, lalu berhenti baca krn emang gak baca webtoon lama..sampai akhirnya gara-gara baca Zona Maya...

Review: 90 Days | Bekyu

Mei 15, 2020 0 Comments
"masa lalu kan nggak bisa diubah ya, jadi harusnya nggak usah disesali berlarut-larut gitu. yang paling penting kan saat in." - #90Days.dan akhirnya webtoon ini selesai!masih ngerasa kaget karena aku bisa bertahan bacanya, artinya bagus! aku bisa dibilang jarang-jarang baca webtoon Indonesia sampai kelar. biasanya karena...

Review: Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini | Marchella FP

Mei 15, 2020 0 Comments
View this post on Instagram "jangan cepat berhenti mencari tahu yang kamu cari. ini proses menyenangkan." . sebenarnya lama tertarik baca bukunya, abis sampulnya biru sih! kupikir puisi gitu atau cerpen mungkin? lalu tiba-tiba jadi film. sempat diajak nonton, kutolak walau penasaran. abis katanya filmnya...
Page 1 of 3212332Next